Bandar Lampung (Dutalampung Online)- Kasat Lantas Polresta Bandar Lampung Kompol Indra Novianto, S.Ik, melakukan kegiatan rekayasa lalu lintas di sekolahan Al-Azhar guna mengurangi kemacetan yang sering terjadi pada saat mengantar anak sekolah.
“Untuk mengurangi kepadatan kendaraan kasat lantas menggunakan metode polisi sahabat anak,ujar Indra, Selasa (26/7/2016).
Menurut Indra, metode tersebut cukup efektif di terapkan disetiap kendaraan yang mengantar anak sekolah tidak perlu berhenti lama di karenakan anak sekolah yang mengantar masuk sekolah dari pihak sekolah dan polisi lalu lintas. (Uli Ma/rls).