Bupati Pesibar Istiqlal Tinjau Persiapan Lomba Kesrak

0
36

KRUI (Duta Lampung Online)--Bupati Pesisir Barat Agus Istiqlal, meninjau persiapan pelaksanaan lomba Kesrak PKK-KB dan Kesehatan ,di Pekon Sukabanjar Kecamatan Ngambur, Rabu (5/12/2018).

Bupati meninjau langsung Persiapan Lomba Kesrak pkk-kb-kesehatan . Selain mendengarkan laporan tentang persiapan kegiatan itu, bupati juga memberikan pengarahan Camat , Peratin, dan aparat pekon setempat.

Pekon Sukabanjar menjadi tuan rumah lomba Kesrak, PKK- KB – Kesehatan tingkat Kabupaten Pesisi Barat tahun 2018 yang akan dilaksanakan, penilaian oleh tim dari Provinsi Lampung, Jumat (7/12).(lps)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here